Ketua IMI Sumut dan Ijeck Bersama 44 Perelli Gelar Shakedown dan Scrutineering Kendaraan di Kawasan Hutan Tanaman industri

    Ketua IMI Sumut dan Ijeck Bersama 44 Perelli Gelar Shakedown dan Scrutineering Kendaraan di Kawasan Hutan Tanaman industri

    SIMALUNGUN-Sebelum pertandingan Kejuaraan Nasional ( Kejurnas ) Danau Toba Rally 2022 di mulai, 46 peserta relly menggelar shakedown ( pengujian ) dan scrutineering ( perlengkapan kendaraan ) di Hutan Tanaman Industri (HTI) Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Simalungun.

    Hal tersebut disampaikan Ketua Ikatan Motor Indonesia ( IMI ) Sumatera Utara Harun Mustafa usai menjajal lintasan relly di Kawasan Hutan Tanaman industri PT Toba Pulp Lestari sektor Aek Nauli Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kamis ( 04 /08/ 2022 ).

    Dikatakan sebanyak 46 peserta relly yang akan mengikuti Kejurnas Danau Toba Relly 2022, saat ini sedang menguji coba kelayakan dan perlengkapan kendaraan di ruas jalan sebelum balapan di Special Stage (SS) dengan tipe jalan kerikil selama pertandingan berlangsung, " Ujar Harun Mustafa

    Harun Mustafa juga menyampaikan, melalui shakedown dan scrutineering ini, Mobil para pembala dapat bertandingan di Kejurnas Danau Toba Relly 2022 dengan baik, karna Kejurnas Danau Toba Rally 2022 ini merupakan tolak ukur masuk ke Asian Pasific Rally Championship ( APRC ) September 2022 dan World Rally Championship 2023 mendatang 

    Selain itu, para pereli akan menumpuh tiga rute yang ditentukan, SS pertama sepanjang 16, 5 Kilometer (KM), SS kedua 7.9 KM dan SS ketiga 23.5 KM di Hutan Tanaman industri Aek Nauli dan pelepasan para pembalap akan dilaksanakan di Kota Touris Parapat "Kita berharap para pembalap dapat menyelesaikan seluruh SS dengan selamat dan waktu terbaik, " Ujar Harum 

    Amatan Jurnalis Indonesiasatu.co.id dilokasi relly tampak Ketua Ikatan Motor Indonesia Sumatera Utara Harun Mustafa yang juga ikut bertanding dalam Kejuarnas Danau Toba Rally 2022 bersama Wakil Gubernur Sumatera Utara Musa Rajekshah adu cepat menguji rute yang ditentukan. ( Karmel )

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Kepolisian Sumatera Utara Dukung Penuh Danau...

    Artikel Berikutnya

    Shakedown Danau Toba Rally 2022 Lancar,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Siapkan KPPS, KPU Sumut Gelar Training of Trainer kepada KPU Kabupaten dan Kota
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 Danau Toba, ASDP Catat Kenaikan Trafik Capai 12 Persen
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Siapkan KPPS, KPU Sumut Gelar Training of Trainer kepada KPU Kabupaten dan Kota
    Ocean Clean up Day, GM ASDP Danau Toba Ajak Seluruh Stakeholder Jadikan Danau Toba yang Bersih dan Bebas Dari Sampah
    Polresta Deliserdang Buka Bersama Tahanan
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    KPU Sumut Buka Lowongan KPPS Pilkada Serentak 2024
    Pohon Tumbang di Jalinsum Parapat, Camat Girsang Sipangan Bolon Gerak Cepat Singkirkan Batang Pohon Dari Bahu Jalan, Lalin Kembali Normal

    Ikuti Kami