Pusat Informasi Kaldera Toba Poltekpar Medan Diresmikan, Musa Rajekshah Ajak Semua Pihak Dukung Kemajuan Kaldera Toba

    Pusat Informasi Kaldera Toba Poltekpar Medan Diresmikan, Musa Rajekshah Ajak Semua Pihak Dukung Kemajuan Kaldera Toba

    SUMUT - Pusat Informasi Kaldera Toba Politeknik Pariwisata Medan diresmikan. Wakil Gubernur Sumatera Utara Musa Rajekshah mengajak semua pihak untuk ikut menyempurnakan berbagai catatan-catatan untuk kemajuan Kaldera Toba yang ditetapkan menjadi UNESCO Global Geopark.

    Wakil Gubernur Sumatera Utara Musa Rajekshah dalam kesempatan itu menyampaikan, dengan pengakuan dunia terhadap Kaldera Toba, pemerintah dan masyarakat berkewajiban untuk meningkatkan dan terus menjaga kelestarian lingkungan dan keutuhan dari Kawasan Kaldera Toba. 

    "Atas nama Pemerintah Provinsi Sumatera Utara, saya ucapkan terima kasih kepada kepedulian Politeknik Pariwisata Medan untuk Kaldera Toba dan mement ini sekaligus mengingatkan kita kembali bahwa ada catatan-catatan dari UNESCO yang harus kita sempurnakan dan kita lengkapi, "Ujar pria yang akrab disapa Ijeck, Senin ( 13/12/2021 ). 

    Pria yang familiar disapa Ijeck juga mengatakan, bahwa penetapan Danau Toba sebagai bagian dari UNESCO Global Geopark melalui berbagai proses panjang dan tidak mudah. 

    "Ini jadi pekerjaan kita bersama. Jangan sampai kita lalai akhirnya dicabut kembali. Penetapan ini sangat baik untuk promosi wisata kita, bukan hanya menjual danaunya tapi juga menjual sejarah bagaimana Danau Toba itu terjadi, " ujar Ijeck, sembari berharap pusat informasi yang dibuka di Poltekpar Medan ini bisa memberi manfaat untuk kemajuan Danau Toba.

    Sementara itu, Wakil Direktur 1 Poltekpar Medan Femmy Indriani Dalimuthe menyampaikan tujuan dibentuk pusat informasi tersebut di antaranya adalah sebagai pusat pengetahuan untuk pembelajaran tentang geopark bagi mahasiswa dan masyarakat Sumut dengan bekerja sama dengan Badan Pengelola Kaldera Toba UNESCO.

    "Selain itu juga sebagai pendukung untuk unit Geopark di Poltekpar Medan dan menjadi salah satu outlet untuk mahasiswa praktik pada jurusan kepariwisataan, "kata Wakil Direktur 1 Poltekpar Medan Femmy Indriani Dalimuthe didampingi Ketua Harian Geopark Kaldera Toba Mangindar Simbolon ( Kermel )

    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 08/RP Laksanakan Serbuan Vaksinasi...

    Artikel Berikutnya

    Warga Majapahit Menangis Haru Dapat Bantuan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Cawabup 01 Simalungun Klaim Bawa Bantuan Dari Pusat, Politisi Muda Partai Gerindra Sebut Itu Aspirasi Anggota DPR RI
    Jasmiin Ypraus Bersaing Ketat dengan Juara Bertahan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Siapkan KPPS, KPU Sumut Gelar Training of Trainer kepada KPU Kabupaten dan Kota
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Ocean Clean up Day, GM ASDP Danau Toba Ajak Seluruh Stakeholder Jadikan Danau Toba yang Bersih dan Bebas Dari Sampah
    Polresta Deliserdang Buka Bersama Tahanan
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    KPU Sumut Buka Lowongan KPPS Pilkada Serentak 2024
    Pohon Tumbang di Jalinsum Parapat, Camat Girsang Sipangan Bolon Gerak Cepat Singkirkan Batang Pohon Dari Bahu Jalan, Lalin Kembali Normal

    Ikuti Kami