Hingga Hari H Lebaran 2024, ASDP Danau Toba Seberangkan 3,997 Kendraan dan 22.793 Ribu Penumpang

    Hingga Hari H Lebaran 2024, ASDP Danau Toba Seberangkan 3,997 Kendraan dan 22.793 Ribu Penumpang
    General Manager PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba Fauzie Akhmad ketika meninjau pelabuhan penyeberangan Ajibata dan Simanindo

    SUMUT-Sejak H-10 hingga hari H lebaran 1445 Hijdrah 2024, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba menyeberangkan 22.793 ribu penumpang dengan total kendraan roda empat lebih 3, 997 dari Ajibata menuju Ambarita dan sebaliknya

    Penumpang dan kendaraan dari Ajibata menuju Ambarita maupun sebaliknya dari H-10 hingga hari H lebaran, terjadi peningkatan yang signifikan dari tahun 2023 yang lalu, ”ujar General Manager PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba Fauzie Akhmad, Kamis (11/04/2024)

    Fauzie menyampaikan, berdasarkan posko data ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba cabang Danau Toba hingga 11 April 2024 pukul 02.00 WIB, tercatat 2.330 kendraan roda empat lebih menyeberang dari Ajibata menuju Ambarita dengan total penumpang 13.260 dan roda dua 260 unit

    Sementara dari pelabuhan Ambarita sebanyak 1.667 kendraan wisatawan roda empat (4) lebih dengen total penumpang 9.533 dan sepeda motor 191 unit menyeberang menuju pelabuhan Ajibata dan pelayaran berjalan aman dan nyaman

    Ia juga mengatakan, peningkatan trafik kendaraan didominasi dengan kendaraan pribadi roda empat dan roda dua dan hingga malam ini Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Ihan Batak dan KMP Pora-Pora masih melayani penyeberangan hingga dini hari

    Penyeberangan di lintasan Ajibata-Ambarita dan Balige-Onanrunggu dalam beberapa hari kedepan ini akan mengalami peningkatan, karena penumpang yang ingin menyeberang ke Samosir merupakan wisatawan dan diprediksi terjadi peningkatan pada hari kedua dan ketiga lebaran, ujarnya. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Pemudik Tak Perlu Khawatir Kena Macet, ASDP...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Ocean Clean up Day, GM ASDP Danau Toba Ajak Seluruh Stakeholder Jadikan Danau Toba yang Bersih dan Bebas Dari Sampah
    Benny Gusman Sinaga Dihunjuk Sebagai Ketua DPC Partai Binaan Prabowo Subianto di Simalungun
    Cawabup 01 Simalungun Klaim Bawa Bantuan Dari Pusat, Politisi Muda Partai Gerindra Sebut Itu Aspirasi Anggota DPR RI
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Bongkar' Pembayaran Denda Tilang di Satlantas Polrestabes Medan, Kasatlantas: Situasi Normal Briva Dicantumkan
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Ocean Clean up Day, GM ASDP Danau Toba Ajak Seluruh Stakeholder Jadikan Danau Toba yang Bersih dan Bebas Dari Sampah
    Polresta Deliserdang Buka Bersama Tahanan
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    KPU Sumut Buka Lowongan KPPS Pilkada Serentak 2024
    Pohon Tumbang di Jalinsum Parapat, Camat Girsang Sipangan Bolon Gerak Cepat Singkirkan Batang Pohon Dari Bahu Jalan, Lalin Kembali Normal

    Ikuti Kami